Blackberry 'BatteryWatch' Handphone Yang Hemat Energi
Jika Anda termasuk pengguna Blackberry yang disebutkan di atas, sepertinya perlu men-download aplikasi ini, bernama BatteryWatch. Dikutip dari detikinet, aplikasi ini akan menjadi semacam pengawas bagi baterai Blackberry Anda.
Sebab, BaterryWatch akan mengeluarkan suara-suara lucu ketika baterai BlackBerry yang terinstall aplikasi ini sudah terisi penuh. "Charging is complete," demikian bunyi suara yang mirip robot tersebut.
Sementara ketika perangkat BlackBerry baru mencolok ke sambungan listrik, suara yang dikeluarkan adalah, "Charging start".
Suara-suara tersebut juga terlontar ketika BlackBerry Anda telah memasuki masa-masa minim baterai, yakni mulai dari 30 persen sisa tenaga. Jika dalam status ini, maka suara yang akan muncul adalah "You running in low battery".
BatteryWatch memang aplikasi sederhana, namun aplikasi gratisan ini memiliki manfaat lumayan besar. Yakni mengingatkan pengguna untuk segera mencabut BlackBerry dan charger-nya dari sambungan listrik agar tidak boros energi dan menjaga keawetan baterai itu sendiri.
Fitur lain dari aplikasi ini adalah dapat memberi tahu temperatur baterai Anda. Biasanya, jika dalam keadaan biasa berada di kisaran 25-30 derajat, sedangkan ketika tengah di-charging bisa sampai 40 derajat celcius. Tertarik mencoba? Silakan cari di BlackBerry App World pada bagian
0 comments:
Post a Comment